Danau Kelimutu/kalimutu, Ende-Nusa Tenggara Timur (NTT) [Desember 2018]. Karena adanya dinas di pulau ini tim jejak eksplorasi menyempatkan berkunjung ke gambar di mata uang 5000. Danau kelimutu bisa berubah warna sampai 5 yaitu biru, hijau, putih, hitam dan merah namun yang terkenal dan sering hanya 5 saja. Perubahan warna ini akibat banyak/sedikitnya kandungan sulfur dan mineral lain yang terkandung pada gunung api aktif. Ketika kami kesana hanya tampak warna hitam, hijau, biru dan putih. Daerahnya cukup dingin dan harus menempuh sekitar 30-45 menit jalan kaki dari area parkiran. Banyak penduduk lokal berjualan di sepanjang jalur pendakian dan sampai diatas kita diperlihatkan pemandangan yang sangat indah.
Saksikan Petualangan Kami di Danau Kelimutu, Ende-NTT Berikut:
Referensi:[1] Youtube Channel "Jejak Eksplorasi Official"
« Prev Post
Next Post »