Trending Topik

Entalpi Reaksi pada Berbagai Suhu

Diposting oleh On Monday, October 07, 2013


Hal-hal yg harus diperhatikan :
  • Jalannya penentuan entalpi (∆H) adalah sesuai panah dari tempat semulai ke tempat tujuan
  • Seperti contoh dibawah dari suhu 1025 C, kita bisa membawa suhu dari 1025 C didinginkan ke 25 C, baru dari 25 C dipanaskan ke 1025 C. Dipakai ∆H 25 C karena data sudah ada di tabel-tabel dan ini adalah ∆H pada suhu ruangan
Adapted from Chemical Reaction Engineering 3rd , O. Levenspiel 208-210)


ARTIKEL TERKAIT : 

Trial Orde Reaksi pada Reaktor Batch

Diposting oleh On Sunday, October 06, 2013


Hal yg perlu diperhatikan pada Example 3.1 seperti dibawah :
  • Diberikan data waktu (t) dan Ca, Cao adalah Ca pada t = 0
  • Membuat data ln (Cao/Ca) dan 1/Ca
  • Pertama menebak "orde reaksi pertama" dg membuat grafik  ln (Cao/Ca) vs t, hasil grafik harus lurus
  • Jika hasil grafik tdk lurus, maka menebak "orde reaksi kedua" dari grafik antara 1/Ca vs t, hasil grafik harus lurus
  • Jika kedua tebakan orde tidak menghasilkan grafik lurus maka menggunakan trial orde reaksi dg langkah terakhir sesuai persamaan yg ada
  • Membentuk persamaan y = a + bx, a = intercept dan b = slope dari grafik log t vs ln Cao
Adapted from Chemical Reaction Engineering 3rd , O. Levenspiel 39-63)




ARTIKEL TERKAIT :